Deskripsi
Sinopsis Kartini yang Tersembunyi: Membaca Pergeseran Emansipasi Kartini
Membicarakan emansipasi di Indonesia tidak pernah lepas dari nama “Kartini”. Namanya begitu harum seperti lagu yang diciptakan untuknya dan dinyanyikan setiap merayakan hari kelahirannya.
Meskipun begitu, banyak yang masih memaknai kata “emansipasi” sekadar “kesetaraan bagi perempuan dan laki-laki (terutama dalam memperoleh pendidikan)”. Padahal, pemikiran Kartini tentang emansipasi jauh lebih kompleks dari sekadar “kesetaraan”.
Seperti mendiang Karl Marx yang mengalami evolusi pemikiran dan melahirkan apa yang kita kenal sebagai “Marx tua sang filosofis” dan “Marx muda si idealis”, pemikiran Kartini tentang emansipasi pun turut bergeser seiring dengan berkembangnya perjalanan intelektual dan spiritualnya.
Buku ini berusaha membedah setiap pergeseran emansipasi tersebut melalui penggalan surat-surat dalam buku Habis Gelap Terbitlah Terang.
—-
Di mana beli buku ini?
- Pesan melalui CS Stiletto (WA: 0881-2731-411)
- Beli melalui marketplace:
✅✅ Tokopedia: penerbitstiletto
✅✅ Shopee: Penerbit_StilettoBook - Versi digital (ebook-nya) bisa didapatkan di Google Play Book (keyword: Stiletto Book).
Buku terbitan Stiletto Indie Book merupakan buku Pre Order yang hanya dijual online dan buku pesanan akan dicetak setelah pembeli melakukan konfirmasi pembayaran dengan waktu cetak kurang lebih 10 hari kerja.
Ulasan
Belum ada ulasan.